12 Maret 2014

Membuat Autofeeder ikan (Pemberi Makan ikan Otomatis)

Bahan-Bahan :
- 1 buah Mesin Jam dinding(Rp.8000)


- 1 buah mangkok plastik kecil, yang ringan/bisa menggunakan botol air mineral(Aq*a) dipotong ujungnya saja.

- 1 buah selang plastik, atau tutup belakang pulpen plastik


- 1 lem kansai/ alteco.


cara pembuatan :
 - Potonglah selang/pipa kecil/batang pulpen sepanjang kira2 20mm (sesuai sikon lah yang penting masuk ke jarum (jam))

- bolongi tutup botol air mineral sesuai dengan ukuran selang yang di potong tadi.

- kemudian lem tutup botol dengan selang tadi.

- kemudian masukkan tutup botol dan selang yang telah merekat ke mesin jarum(jam), kemudian beri lem.











Picture of The automatic food dispenser

- kemudian buat kubus seperti dibawah ini. dengan kardus atau apalah terserah.

20.jpg
- kemudian rekatkan pada bolongan yang terdapat pada botol akua. bisa didalam , juga bisa diletakkan di luar kardusnya.


21.jpg


- hasil jadinya seperti ini. dan work memberi makan ikan 2 kali sehari.


sumber : http://www.instructables.com

5 komentar:

  1. masih belum paham karena tidak ada secara keseluruhan

    BalasHapus
  2. masih belum faham gan karena tidak difoto secara keseluruhan dan perbagian belum lengkap fotonya jd ngambang tuh

    BalasHapus
    Balasan
    1. www.instructables.com/id/Cheap-automatic-aquarium-feeder-on-the-go/?ALLSTEPS ini referensinya gan

      Hapus
  3. udah nyoba tnyt botolnya gak bisa gerak, mesin jamnya gak kuat wkwkwk

    BalasHapus
  4. Bang apakah bisa diatur waktu beri makannya???

    BalasHapus